Jangan takut mencoba hal baru

Posted by: Ali Rahmattulloh | 23/05/2023 | Kategori: Motivasi | 111 kali dibaca | Rating: 162

Berada di zona nyaman memang menyenangkan. Namun, terlalu lama ada di zona nyaman bisa membuatmu stagnan. Padahal, esensi kehidupan ialah tumbuh dan berkembang.

Mencoba sesuatu yang baru merupakan suatu hal yang sangat penting dan wajib dilakukan oleh setiap orang, jika ingin benar-benar menikmati perjalanan hidup mereka. 

Supaya dapat bertahan hidup, kita sebagai manusia perlu untuk terus mengembangkan ilmu dan skill. Hal tersebut akan sulit terwujud jika kita takut mencoba hal baru. 

Sebagai orang yang ingin terus tumbuh, Anda perlu menempatkan diri dalam situasi baru untuk menghadapi apa yang tidak dikenal

Meskipun pada awalnya, Anda akan merasakan bahwa mencoba sesuatu hal yang baru adalah sulit untuk dilakukan.

Kegagalan adalah hal yang wajar dalam proses mencapai sebuah tujuan dan ini perlu Anda hadapi.

Jangan pernah menjadikan hambatan yang ada di depan mata membuat Anda menyerah dan berhenti berjuang mendapatkan keberhasilan yang diinginkan.

Kegagalan yang terjadi saat mencoba adalah hal yang biasa. Jadikan kegagalan yang pernah terjadi sebagai pelajaran yang membuat Anda menjadi lebih baik dan lebih berkembang.

Orang yang jatuh dan bangkit lebih kuat dari orang yang tidak pernah mencoba. Jangan takut gagal, tapi takutlah untuk tidak mencoba.

Mencoba hal baru membuat Anda memiliki pengalaman yang mampu mengembangkan kinerja anda sehari-hari. Suatu cara juga dalam menemukan solusi terhadap masalah yang sedang dihadapi. 

Semangat berproses, tidak ada hal yang sia-sia saat kita mencoba untuk belajar menjadi baik dan yang terbaik.

Apakah pendapat Anda tentang artikel ini?

Share:


KATEGORI


POST POPULER

Loker Masindo Group

by: Tri Ita Winarsih | 20 March 2020

Loker Masindo Group 2022

by: Ali Rahmattulloh | 04 June 2022

9 Tips Membangun Kerja Sama Tim Yang Baik

by: Tri Ita Winarsih | 03 July 2020

Berani Mencoba Hal Baru

by: Tri Ita Winarsih | 19 December 2020

Best of The Week 15 March 2020

by: Tri Ita Winarsih | 23 March 2020

Road Meeting 2 - Cikampek

by: Tri Ita Winarsih | 21 July 2020

Pembukaan Kantor Cabang Baru - Masindo Group

by: Tri Ita Winarsih | 06 November 2020

5 Cara Menghindari Kesalahan Yang Sama

by: Tri Ita Winarsih | 25 February 2021

Best of The Week 22 March 2020

by: Tri Ita Winarsih | 30 March 2020

Pentingnya Kesabaran Untuk Meraih Kesuksesan

by: Tri Ita Winarsih | 28 December 2020

POST TERBARU

Pentingnya sebuah kejujuran

by: Ali Rahmattulloh | 30 May 2023

Jangan takut mencoba hal baru

by: Ali Rahmattulloh | 23 May 2023

Self Rewards gak selalu buruk kok. Ini Manfaatnya.

by: Ali Rahmattulloh | 16 May 2023

Pentingnya Sebuah Self Progress

by: Ali Rahmattulloh | 09 May 2023

Menyambut Bulan Kemenangan

by: Ali Rahmattulloh | 02 May 2023

Daily Motivasi - Stop budaya nunda-nunda

by: Ali Rahmattulloh | 11 April 2023

Daily Motivasi - Tips lancar kerja saat puasa

by: Ali Rahmattulloh | 04 April 2023

Jangan jadikan puasa sebagai alasan untuk malas-malasan

by: Ali Rahmattulloh | 28 March 2023

Daily Motivasi - Tetap bertindak dan berfikir POSITIF

by: Ali Rahmattulloh | 14 March 2023